JUDUL BUKU MENGABDI DENGAN AKSI : KKM Tematik UNIBA 2021 Desa Talaga Luhur Kecamatan Waringin Kurung Kabupaten Serang

Deskripsi :

Kuliah Kerja Mahasiswa (KKM) merupakan kegiatan lapangan yang dilaksanakan oleh mahasiswa selama kurun waktu tertentu dan merupakan implementasi Tri Dharma Perguruan Tinggi, yang diharapkan mampu menganalisis permasalahan dan memfokuskan pada pendampingan dalam rangka mempersiapkan SDM unggul berbasis Ekonomi Kreatif dan bidang-bidang yang lain.

Tujuannya yaitu untuk membantu kegiatan pemerintah daerah dalam melaksanakan pembangunan di desa/kelurahan, menumbuhkan kesadaran masyarakat untuk meningkatkan kualitas kehidupan berbangsa dan bernegara, menumbuhkan motivasi masyarakat terhadap kegiatan dalam proses pembangunan pedesaan, membantu mensosialisasikan pencegahan penularan Covid-19 dan sosialisasi akan pentingnya vaksin pencegahan Covid-19, serta memberikan informasi dan pencitraan keberadaan Perguruan Tinggi Universitas Bina Bangsa.

JUDUL BUKU :
MENGABDI DENGAN AKSI : KKM Tematik UNIBA 2021 Desa Talaga Luhur Kecamatan Waringin Kurung Kabupaten Serang
PENGARANG :
Dewi Surani, S.S, M.Pd. dan Kelompok 31 KKM 2021 Universitas Bina Bangsa
NO ISBN :
978-623-6180-44-0
TAHUN :
2021