JUDUL BUKU PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN: Program Akselerasi Warga Negara Beradab
Deskripsi : Pendidikan Kewarganegaraan merupakan usaha untuk membekali peserta didik dengan pengetahuan dan kemampuan dasar berkenaan dengan hubungan antara warga negara dengan negara serta pendidikan pendahuluan bela negara (PPBN) agar dapat diandalkan oleh bangsa dan Negara. Pendidikan Kewarganegaraan dilakukan dan dikembangkan di seluruh dunia, hal ini membuktikan universalitas substansi yang diajarkannya sangat relevan bagi suatu bangsa dan negara, walaupun istilah yang digunakan bisa tidak sama. JUDUL BUKU :PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN: Program Akselerasi Warga Negara Beradab PENGARANG : Dr. Ismed Batubara., SH., MH., Dr. Mukidi, SE., SH., MH., Nelvitia Purba, SH., M.Hum., Ph.D. NO ISBN : 978-623-6506-69-1 TAHUN : 2020 |
|