JUDUL BUKU FILSAFAT PENDIDIKAN VOKASI DAN TEORI BERTEORI

Deskripsi :

Buku ini membahas tentang filsafat dan hubungannya dengan pendidikan, mazhab pendidikan, filsafat pendidikan vokasi, filsafat teknologi perspektif masa depan, filosofi dan penyelenggaraan pendidikan vokasi model-model berteori hingga merekonstruksi berbagai teori. Pembahsan ini juga dilengkapi dengan berbagai kasus dan isu-isu kritis yang telah menjadi khas di Indonesia.

JUDUL BUKU :
FILSAFAT PENDIDIKAN VOKASI DAN TEORI BERTEORI
PENGARANG :
Mukhlisin ; Penyunting: H. Tabroni Editor: Khaeruman
NO ISBN :
978-623-7411-14-7
TAHUN :
2019